• JL. Cok. Agung Tresna, Denpasar, Bali
  • October 1, 2023

Kadishub Bali Tanda Tangani Berita Acara Serah Terima Platform Monitoring Pelabelan Angkutan Pariwisata Kreta Bali Smita

Pada hari Senin, ( Soma Pon Pahang), 4 September 2023 siang di Gedung Kertha Sabha, Jayasabha, Denpasar yang disaksikan langsung oleh Gubernur Bali Wayan Koster, Kepala Dinas Perhubungan Provinsi Bali dengan …

Kadishub Provinsi Bali Dampingi Wakil Gubernur Bali dalam Peluncuran Projek Sustainable Mobility Advancing Real Tranformation (SMART@Ubud)

Kadishub Provinsi Bali Dampingi Wakil Gubernur Bali dalam Peluncuran Projek Sustainable Mobility Advancing Real Tranformation (SMART@Ubud) Pada hari Kamis, 24 Agustus 2023, Kepala Dinas Perhubungan Provinsi Bali, IGW Samsi Gunarta mendampingi …

Kadishub Provinsi Bali Dampingi Gubernur Bali Tinjau Kawasan Pelabuhan Sanur

Kadishub Provinsi Bali Dampingi Gubernur Bali Tinjau Kawasan Pelabuhan Sanur Rabu (16/8) Gubernur Bali Bapak Wayan Koster dengan di dampingi Kepala Dinas Perhubungan Provins Bali IGW Samsi Gunarta serta Kasatpol PP …

Informasi Pelaksanaan Manajemen Rekayasa Lalu Lintas

Dalam rangka kegiatan Pasikian Paiketan Krama Istri (PAKIS) 2023 Bali, akan diberlakukan pengalihan arus lalu lintas di kawasan Art Center pada tanggal 17 September 2023.
Bagi masyarakat yang hendak melintas mohon untuk mengikuti pengaturan lalu lintas yang berlaku dan berhati-hati saat melintas


Dalam rangka kegiatan Pica Fest Tahun 2023, sedang diberlakukan pengalihan arus lalu lintas di kawasan Lapangan Niti Mandala Renon pada Tanggal 27-30 Juli 2023.

Bagi masyarakat yang hendak melintas mohon mengikuti pengaturan lalu lintas dan berhati-hati saat berkendara.


Dalam pelaksanaan Event Pesta Kesenian Bali tahun 2023 di Art Center untuk mengantisipasi terjadinya kemacetan maka di lakukan Pengaturan Rekayasa Lalu Lintas.

Pengaturan Arus Lalu lintas yang dilaksanakan yaitu sebagai berikut :

  • Pada Jalan Hayam Wuruk dibuat dua arah namun pada situasi opsional seperti terjadi kemacetan maka arus lalu lintas akan dialihkan menjadi satu arah, pengalihan dari simpang Jalan Katrangan- simpang Jalan Kecubung.
  • Jalan Nusa Indah satu arah dari Selatan ke Utara.
  • Penutupan jalan ke selatan dari simpang Jalan WR. Supratman ke Jalan Nusa Indah.
  • Penutupan jalan Nusa Indah akan dilaksanakan jam 22.00 Wita s/d selesai.

Denah Rencana Rekayasa Lalu Lintas seperti gambar terlampir :